Kamis, 18 November 2010

JENIS-JENIS DAN CARA KERJA MONITOR

berbicara monitor tampakanya sudah hal yang tidak asing lagi ditelinga kita. apa yang kita pandang ketika kita mengoprasikan komputer tentu jawabanya monitor donk..... lalau kenapa monitor bisa menampilkan keluaran sesuai dengan program aplikasi yang kita jalankan ? disinilah saya akan menguraikan tentang cara kerja monitor . terlebihdahulu  pahami dulu definisi monitor itu. Monitor Komputer adalah hardware yang berfungsi sebagai media output berupa informasi sehingga bisa diketahui oleh manusia. monitor akan memanmpilkan data yang diproses oleh CPU . perkembangan monitor dari waktu ke waktu semakin terus menglami perubahan ke arah perbaikan. yang dulunya monitor tabung dengan ukuran besar memerlukan tenaga listrik yang cukup besar tapi
sekarang sudah beralih ke monitor LCD yang ukuranya tipis tentunya memerlukan tempat yang tidak luas dan mampu menghemat tenaga listrik hingga 50% dibanding monitor tabung cahaya yang dikeluarkan monitor LCD tidak berbahaya bagi mata dibandingkan dengan yang tabung . dibawah ini saya uraikan jenis jenis monitor yang kita kenal selama ini.

 Jenis-jenis monitor 

*  Monitor Catoda Ray Tube (CRT)Monitor ini merupakan monitor yang mempunyai tabung yang memproduksi elektron untuk menembak layar, sehingga tercipta gambar di layar seperti cara kerja di televisi. Monitor ini memakai port 15 pin dengan 3 baris  
*  Monitor Liquid Crystal Display (LCDCara kerja monitor ini adalah dengan pemberian stimulasi arus listrik dari luar kepada liquid crystal (materi biphenyl), sehingga akan mengubah properti dari cahaya yang dilewatkan crystal.
*  Monitor TFT LCD
Teknologi TFT LCD berupa liquid crystal yang diisikan di antara dua pelat gelas, yaitu colour filter glass dan TFT glass. Colour filter glass mempunyai filter warna yang bertugas memancarkan warna, sedangkan TFT glass mempunyai Thin Film transistor sebanyak pixel yang ditampilkan. Liquid crystal bergerak sesuai dengan perbedaan voltase antara colour filter glass dengan TFT glass. Jumlah cahaya yang dipasok oleh Back Light ditentukan oleh jumlah pergerakan liquid crystal yang pada gilirannya akan membentuk warna.

penjelasan mengenai cara kerja monitor diatas diuraikan secara singkat . itulain point dari cara kerja monitor. 

JENIS-JENIS DAN CARA KERJA KEYBOARD

keyboard adalah salah satu hardware yang berfungsi sebagai input device (perangkat input)yang digunakan untuk memasukan karakter berupa angka, huruf, simbol atau karakter kusus dan lain-lain, selain itu keyboard juga dapat memberikan intuksi kepada komputer misalkan saat kalian mengetik surat di word kalian ingin memblok seluruh text bisa mengunakan intruksi lewat keyboard dengan cara menkan ctrl+a maka otomatis seluruh text akan terblok tanpa sulit-sulit menggunakan mouse untuk memblok text itu adalah salah satu contoh intuksi keyboard masih banyak intuksi2 yang bisa dilakukan keyboard. 

dahulu sebelem ditemukan komputer sebagai mesin pengolah kata  mesin ketik merupakan alat pertama yang digunakan untuk membuat dokument proses pembuatan dokument mengunakan mesin ketik dikerjakan secara menual. apa yang kita ketik menggunakan mesin ketik hasilnya langsung tercetak di kertas sehingga apabila ada kesalahan dalam mengetik kita tidak bisa menghapus. keyboard yang digunakan oleh mesin ketik adalah inspirasi terciptanya keyboard komputer saat ini. keyboard pertama kali di temukan pada tahun1864 yang kemudian di patenkan olehchr istopher latham sholes pada tahun1868 keyboard yang kita kenal semlama ini memiliki nama resmi keyboard qwerty yang diambil pada enam huruf pertama pada "home row" home row sediri merupakan huruf alpabet kedua (posisi di tengah) keyboard. Dideretan inilah seharusnya user atau juru ketik menempatkan jari-jarinya jika sedang tidak mengetik keyboard. untuk mempermudah pengguna menghafal posisi huruf pada keyboard seharusnya keyboard disusun secara alpabet yaitu mulai dari a,b sampai - z. akan tetapi susunan huruf pada keybord komputer disusun secara acak tentu penyusunan seperti itu ada alasanya kenapa ?  Alasannya adalah untuk memperlambat pengetikan. Kenapa? Pada awalnya mesin ketik dibuat senyaman mungkin untuk penggunanya, tetapi akibatnya, para pengguna malah dapat mengetik dengan kecepatan tinggi. Hal ini membuat pengait- pengait karakter pada mesin ketik menjadi sering tersangkut.  keyboard pertama kali digunakan pada tahun 1964. Sebuah perangkat yangdibuat oleh MIT, Bell Laboratories, dan General Electric yang disebut Mulitics berhasil menggabungkan video display terminal (monitor CRT saat ini-Red) dengan mesin ketik elektrik. Layout Qwerty temuan Christopher Latham Sholes tetap digunakan, meski pada keyboard saat ini, sejumlah function keys sudah diimplementasikan. 

jeni-jenis keyboard menurut bentuk portnya ada 4 yaiitu :
1. keyboard serial

ini adalah gambar port keybord rerial, Menggunakan Din 5 male dan biasanya digunakan pada computer tipe At
2. keyboard PS/2 

Biasanya digunakan pada computer tipe ATX dan paling banyak digunakan, portnya sama dengan mouse.
3. keybord wirelless
seperti yang terlihat pada gambar di samping kebord ini tidak menggunakan kabel untuk bisa terhubung ke komputer, keybord ini menggunakan jaringan nirkabel wearles untuk terhubung ke PC.










4. keyboard UDB 
seperti namaya USB keybord ini menggunakan port yang berbentuk  USB seperti flashdisk. yang menjamin trasper data lebih cepat dibanding port yang lainya.






struktur tombol pada komputer
Secara umum, struktur tombol pada keyboard terbagi atas 4, yaitu:
  • Tombol Ketik (typing keys)
Tombol ketik adalah salah satu bagian dari keyboard yang berisi huruf dan angka serta tanda baca.
Secara umum, ada 2 jenis susunan huruf pada keyboard, yaitu tipe QWERTY dan DVORAK. Namun, yang terbanyak digunakan sampai saat ini adalah susunan QWERTY.
  • Numeric Keypad
Numeric keypad merupakan bagian khusus dari keyboard yang berisi angka dan sangat berfungsi untuk memasukkan data berupa angka dan operasi perhitungan. Struktur angkanya disusun menyerupai kalkulator dan alat hitung lainnya.
  • Tombol Fungsi (Function Keys)
Tahun 1986, IBM menambahkan beberapa tombol fungsi pada keyboard standard. Tombol ini dapat dipergunakan sebagai perintah khusus yang disertakan pada sistem operasi maupun aplikasi.
  • Tombol kontrol (Control keys)
Tombol ini menyediakan kontrol terhadap kursor dan layar. Tombol yang termasuk dalam kategori ini adalah 4 tombol bersimbol panah di antara tombol ketik dan numeric keypad, home, end, insert, delete, page up, page down, control (ctrl), alternate (alt) dan escape (esc).
cara kerja keyboard :
semua keybord yang beredar diparasan memiliki cara kerja yang sama, hanya saja bentuk dan model portnya yang berbeda. ini cara kerja keyboard secara umum.  Di bagian bawah keyboard terdapat sebuah rangkaian listrik yang disebut key matrix. Rangkaian ini terputus-putus di setiap bawah tombol. Penekanan terhadap suatu tombol keyboard akan menakibatkan rangkaian tersebut menjadi terhubung dan menimbulkan aliran listrik yang dipantau oleh prosesor computer. Kemudian prosesor tersebut mencocokkan lokasi koordinat x,y tombol yang ditekan pada peta karakter yang tersimpan dalam ROM. Dengan demikian prosesor akan mengetahui setiap karakter yang ditekan oleh pemakai.
Jika pemakai menekan lebih dari satu tombol pada waktu yang bersamaan, maka prosesor akan mencari keberadaan kombinasi tombol tersebut dalam peta karakter.

semoga postingan ini dapat bermanfaat untuk kita semua.

JENIS-JENIS DAN CARA KERJA MOUSE

ketika kita sedang mengoprasikan komputer piranti penunjuk yang umum kita gunakan adalah mouse. namun masih ada piranti penunjuk (ponting device) yang lainya seperti pen based computer sistem, light pen dan digitzer pointing device ini digunakan untuk tujuan khusus light pen misalnya digunakan khusus untuk desain grafis karena mempermudah untuk mendesain gambar. 
cara menggunakan mouse sangatlah mudah yaitu hanya dengan menggeser mouse dan mengklik icon yang kita ingginkan. ada  tiga tombol yang biasanya terdapat pada mouse yaitu tombol kiri, tombol kanan  dan di bagian tengah yaitu antara kedua tombol terdapat tombol gulir. tombol di sebelah kiri mouse biasanya di klik menggunakan jari telunjuk yang umumnya berfungsi untuk memilih sedangkan tombol kanan apabila kita klik akan memunculkan option (pilihan) untuk memilih salah satu option tersebut kita gunakan tombol kiri. tombol gulir berfungsi untuk menggulirkan halaman ke bwah dan keatas dengan dilengkapi tombol gulir pada mouse kita tidak perlu menariki scrol ke bawah dan keatas cukup dengan menggulirkan tombol gulir tersebut. beragam bentuk dan model mouse beredar di pasaran beberapa perusahaan pabrik mouse berlomba-lomba menciptakan mouse yang memberikan kenyamanan bagi penggunya. 
mouse terdiri dari 2 jenis yaitu mouse optomekanik dan mouse optik yang memilki fungsi yang sama namun cara kerjaya yang berbeda. dibawah ini saya uraikan jenis mouse dan cara kerjanya.
1. Mouse Optomekanik 



    pada prinsipnya mouse jenis ini bekerja dengan  mendeteksi gerakan tangan manusia yang kemudian di ubah menjadi sinyal yang dapat dikenali oleh prosesor.untuk itu diperlukan beberpa macam komponen. berikut ini komponen-komponen mouse optomekanik dengan cara kerjanya:

  * sebuah bola yang terdapa di bagian bawah mouse akan bergerak ketika kita menggerakan mouse
  * dua buah roller yang akan berputar pada saat bola mouse bergerak roller pertama akan mengukur arah gerakan ke summbu X.dan roller ke dua akan mendeteksi arah gerakan sumbu Y. 
  *  roller ini terhubung ke sebuah piringan yang berlubang-lubang. piringan akan berputar pada saat roller berputar. ada sepasang piring untuk masing-masing roller. sehingga gerakan melingkar juga akan di deteksi oleh mouse.
  * dengan adanya piringan berlubang tersebut maka cahaya LED akan di tangkap secara terputus-putus oleh sensor inframerah yang ada di dalam mouse. pulsa nyala-putus LED yang dipantau oleh sensor inframerah tersebut yang menandakan kecepatan geser mouse dan jarak penggeseran mouse.
  * terdapat sebuah keping chip prosesor yang dapat mengubah pulsa LED menjadi data biner yang di kenali oleh komputer. mouse jenis ini memerlukan perawatan yang teratur karena debu yang mesuk kedalam dapat menggangu gerak bola mouse.


2. Mouse Optik
 
mouse optik tidak latgi menggunakan bola sebagai komponen utama mouse. pada mouse optik bola sudah digantikan dengan sebuah LED merah seperti terlihat pada gambar diatas. cahaya LED merah yang terpancar ari mouse akan di pancararkan ke alas mouse yang kemudian cahanya dipantulkan ke dalam mouse dan kemidian  di proses di dalam.
    cara kerja mouse optik :
 cahaya LED akan di pantulkan oleh permukaan meja ke sensor CMOS (coplementari metal-oxide semiconductor). sensor ini akan mengirim gambaran permukaan ke digital signal prosesor(DSP). DSP akan menganalisis gambar tadi dan menentukan jarak pergeseran mouse yang kemudia di kirim ke komputer. berdasarkan data tersebut komputer akan menggeser posisi kursor mouse pada layar.dahulu mouse optik hanya bisa dijalankan menggunakan mouse pad khusus yang memiliki pola garis kotak dari bahan yang dapat mementulkan cahaya lebih kuat.pola garis kotak tersebut akan memutus pantulan cahaya LED. berdasarkan pola nyalah-putus tersebut komputer akan mengetahua arah pergerakan mouse.  seiring dengan perkembangan mouse optik sekarang mouse optik bisa di jalankan menggunakan alas apapun.


dari kedua jenis mouse tersebut mouse optiklah yang digunakan sekarang ini. kenapa mouse optik lebih disukai oleh komsumentnya. karena mouse optik memiliki banyak keunggulan di banding mouse optomekanik. keunggulan mouse optik yaitu :
*  pada mouse optik tidak ada bagian yang berputar karena penggunaan cahaya LED. sehingga sehingga tidak ada kegagalan putar pada mouse optik.
* resolusi pelacak cahaya lebih halus sehingga gerakan kursor mouse pada layar juga halus.
*  tidak memungkinkan debu masuk ke dalam mouse karena mouse tertutup penuh. Add to Delicious Digg It!
I Like It! Tweet It!
Add to Technorati

JENIS-JENIS SPEAKER

jika kalian ingin dengar musik atau suara lainya pastinya membutuhkan speaker karena memang speker adalah output device berupa suara. ada berbagai jenis spreaker yang beredar di pasaran dengan ukuran dan bentuk yang berbeda mulai dari speker yang berukuran kecil hingga speaker outdor yang berukuran besar. besar kecilya suara yang dihasilkan speaker tergantung dari frekuensi getaran speaker itu sendiri. speaker di katakan bagus apabila menglurkan suara yang sama dengan suara aslinya. efek suara speaker bisa kita stel sesuai keinginan kita seperti bass, trable dan efek lainya.   

Jenis speaker itu sendiri dapat dibagi lagi dalam 3 jenis berdasarkan kelompok besarnya, yaitu :
1. Speaker Dual Cone
Jenis speaker ini memiliki kualitas suara yang sangat standar, bentuknya dilengkapi dengan dua buah konus. Biasanya speaker jenis ini sudah digunakan sebagai speaker standar pabrikan untuk tiap mobil. Speaker jenis ini juga bisa disebut sebagai speaker full range karena memang mampu menghasilkan   rentang frekuensi yang luas, namun tidak maksimal, terutama untuk speaker OEM mobil.
2. Speaker Coaxial
Speaker jenis ini memiliki desain dengan posisi woofer, midrange ataupun tweeter yang menyatu dalam satu poros. Speaker coaxial pun memiliki jenis 2 way (tweeter , woofer), 3 Way (tweeter, midrange, woofer) dan ada juga yang 4 way (2 tweeter, midrange, woofer)
3. Speaker Split / Speaker Component
Jenis speaker ini dilengkapi dengan midbass, midrange, tweeter yang terpisah-pisah untuk dijadikan dalam satu set sistem speaker. 1 set speaker split juga dilengkapi dengan perangkat elektronik bernama crossover passive yang berfungsi untuk memila-milah atau membagi frekuensi suara agar tweeter, midrange dan midbass mendapat frekuensi yang sesuai dengan kemampuannya. Jenis ini dapat terbagi lagi dalam 1 set jenis 2 way (Midbass, Tweeter), 3 Way (Midbass, Midrange, Tweeter). Jenis ini adalah yang paling baik untuk mendapatkan kualitas suara paling bagus untuk sistem audio mobil, karena posisinya yang juga dapat diposisikan secara terpisah-pisah.
           semua speaker memiliki cara kerja yang sama kurang lebih begini cara kerja speaker sehingga bisa menghasilkana suara. Ketika anda mendengarkan suara dari sound card,data digital suara yang berupa waveform .wav atau mp3 dikirim ke sound card. Data digital ini di proses oleh DSP (Digital Signal processing : Pengolah signal digital) bekerja dengan DAC (Digital Analog Converter :Konversi digital ke Analog ). Mengubah sinyal digital menjadi sinyal analog, yang kemudian sinyal analog diperkuat dan dikeluarkan melalui speaker.Ketika anda merekam suara lewat microphone. suara anda yang berupa analog diolah oleh DSP, dalam mode ADC ( Analog Digital Converter : Konversi analog ke digital). Mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital yang berkelanjutan. Sinyal digital ini di simpan dalam format waveform table dalam disk atau dikompresi menjadi bentuk lain seperti mp3.


Add to Delicious Digg It!
I Like It! Tweet It!
Add to Technorati Add to Facebook!

0 comments:

Post a Comment

komen frind....

JENIS DAN CARA KERJA SCANER

scanner berfungsi untuk mengubah data anlog seperti foto, dokument dan lain lain ke dalam bentuk digital yang bisa di tampilkan di komputer. kertas yang di scan dapat kita gandakan dan di edit sesuai dengan keinginan kita. scanner memiliki resolusi berbeda-beda sesuai dengan objek yang di scan semakin besar resolusi scanner semakin bagus gambar yang dihasilkan. scanner mirip dengan mesin foto copy hanya saja pada mesin foto copy hasilnya langsung langsung dicetak dalam bentuk kertas sedangkan kalau pada secanner hasilnya dalam bentuk file digital dulu kemudian kita bisa cetak menggunakan printer. seiring dengan berkembangnya teknologi scanner proses scanning sudah bisa dilakaukan dengan mudah dan menghasilkan gambar yang semakin baik. 


pada umumnya scanner dapat di kelompokan menjadi 2 yaitu
1. scanner Hand-held .
jenis scanner ini biasanya kita temukan di minimart . biasanya digunakan untuk membaca kode barang dengan sistem transper data menggunakan waerles.  gambarnya seperti dibawah ini


a. Flat bed
Jenis ini adalah jenis yang paling banyak dijumpai, karena harganya relatif paling murah, cocok untuk penggunaan pribadi. Jenis ini dapat dicirikan dari bentuknya yang persegi panjang. Memiliki sebuah papan penutup, dan lapisan kaca tempat meletakkan gambar. Untuk menggunakannya anda harus meletakkan gambar satu persatu untuk setiap pengambilan gambar. gambar scanner jenis flat seperti di bawah ini
berikut saya uraikan tentang cara kerja scanner jenis flat bed.
1. kertas atau document kita letakan diatas kaca pemindai tepatnya diatas kaca scanner.
2. Sebelum gambar dipindai, komputer akan menentukan seberapa jauh motor stepper yang membawa lampu akan maju, jaraknya ditentukan oleh panjang gambar dan posisi gambar di kaca pemindai.
3. Lampu mulai menyala dan motor stepper akan mulai berputar untuk menggerakkan lampu hingga posisi akhir gambar.
4. cahaya yang dipancarkan ke gambar akan di pantulkan, pantulan yang dihasilkan akan dibaca oleh sejumlah cermin menuju lensa scanner.
5. Cahaya pantulan tersebut akhirnya akan sampai ke sensor CCD
6. Sensor CCD akan mengukur intensitas cahaya dn panjang gelombang yang dipantulkan dan merubahnya menjadi tegangan listrik analog.
7. Tegangan analog tersebut akan diubah menjadi nilai dijital oleh alat pengubah ADC(analog to Digital)
8. Sinyal dijital dari sensor CCD akan dikirim ke papan lojik dan dikirimkan kembali ke computer dalam bentuk data dijital yang menunjukan warna pada titik-titik gambar yang dipantulkan.


demikian jenis dan cara kerja scanner semoga bermanfaat !